Printer jadi alat elektronik yang paling berguna untuk berbagai bidang kehidupan mulai dari lembaga pendidikan, perkantoran, Pemerintahan dan lainnya. Menjadi salah satu alat elektronik yang paling banyak dipakai, printer mengalami perkembangan yang sangat pesat hingga saat ini. Printer dikembangkan sesuai dengan kebutuhan pasar sehingga jangan heran bila akan banyak versi printer yang tersedia di pasaran dan mungkin banyak yang membutuhkan rekomendasi printer terbaik atau tips untuk memilih printer terbaik saat ini.
Ada banyak jenis printer di pasaran termasuk produk printer paling baru. Secara umum ada tiga jenis printer yang paling dikenal sampai saat ini. Pertama, printer tunggal hanya untuk mencetak saja. dengan fungsinya itu, harga yang ditawarkan untuk produk printer jenis ini lebih terjangkau, memiliki desain yang kecil dan mudah diletakkan dimana saja serta bisa mencetak foto, dokumen dan lain-lain. Kedua, printer yang bisa mencetak foto langsung dari smartphone. Printer ini hanya bisa dipakai untuk mencetak foto saja karena bisa langsung cetak foto dari smartphone atau kamera maka anda tidak membutuhkan computer atau laptop lagi.
Banyak produsen yang meluncurkan printer khusus smartphone ini dengan mengembangkan spesifikasi yang lebih baik. Jika ingin mencari printer yang khusus dipakai untuk mencetak foto maka jenis printer ini adalah yang paling tepat. Tapi, printer ini tidak dapat mencetak foto ukuran F4 atau B5. Ketiga, printer multifungsi adalah jenis printer yang sudah memiliki fitur fotocopy, scan, dan mengirim fax. Dengan fungsinya yang lebih banyak, banyak pengguna rumahan sampai bisnis apalagi bisa mencetak foto langsung dari smartphone. Printer multifungsi ini ditewarkan dengan harga yang lebih mahal dan punya ukuran yang besar tapi dengan fitur yang lengkap tentu saja alat ini lebih praktis dibandingkan memiliki alat fotocopy, printer, dan scan. Beberapa produk printer terbaru dan paling bagus yang ada dipasaran adalah sebagai berikut:
1. L120 Ink Tank Printer adalah produk yang cocok untuk pengguna yang tidak ingin repot mengganti cartridge kosong karena printer dari Epson ini sudah menggunakan jenis cartridge yang tintanya bisa diisi ulang. Dengan satu botol tinta hitamnya saja ada 4000 lembar data yang dapat dicetak dan kombinasi warna yang ada di printer ini bisa mencetak hingga 6500. Printer jenis ini banyak sekali di gunakan para pengusaha brosur dalam mencetak kertas promo dari agen slot Indonesia karena bisa mencetak dalam jumlah banyak hasil warna yang menarik.
2. LaserJet Pro M12w adalah jenis printer yang hanya dipakai untuk mencetak dokumen monokrom saja. Printer dari Hp ini memiliki kecepatan cetak hingga 18 ppm dan hanya perlu maksimal 9,2 detik untuk mencetak ukuran A4. Dengan memiliki printer ini membuat anda bisa menghemat listrik.
3. DCP- T310 yang memiliki kelebihan berupa kapasitas input tray kertas yang besar yaitu hingga 150 lembar. Input tray juga dapat diisi dengan berbagai ukuran kertas. Kinerja printer ini juga lebih efisien dan memiliki 1-line LCD Screen dan control panel yang akan membantu menemukan eror serta memberi solusi.
Dalam memilih printer yang cocok dengan anda, pastikan dulu apa tujuan anda membeli printer. Bila ingin hanya untuk mencetak cukup beli printer satu fungsi yang memiliki harga terjangkau sama halnya bila anda ingin mermbeli printer untuk cetak foto yang akan cocok adalah printer khusus yang dapat terhubung dengan kamera dan smartphone. Pastikan juga untuk mengenal kelebihan dan kekurangan produk printer yang akan dibeli. Sesuaikan dengan budget yang anda siapkan juga. Tiga printer yang disebutkan di atas bisa didapat dengan harga di bawah satu juta.